PRO KONTRA: Kritik Rocky Gerung untuk Jokowi
Senin, 07 Agustus 2023
|
Eks Panglima TNI Gatot Nurmantyo saat Diminta Masuk Partai Pelita./Instagram @nurmantyo_gatot
Baru-baru ini, Beni Pramula bersama Din Syamsudin mendirikan partai politik yang bernama Partai Pelita.
Adapun posisi Beni Pramula dalam Partai Pelita adalah sebagai ketua umum dan Din Syamsudin sebagai Majelis Permusyawaratan Partai Pelita.
Menurut Din Syamsudin, tujuan dirinya mendirikan Partai Pelita, bukan kendaraan politik dirinya untuk menjadi presiden.
"Saya niatkan untuk ikut mendirikan, menggerakkan partai, bukan untuk kita jadi presiden," kata Din Syamsudin, dikutip dari CNN Indonesia.
Namun sambil berkelakar, Din Syamsudin merasa jika dirinya cocok jika dijadikan sebagai penasihat presiden.
Adapun tujuan didirikannya Partai Pelita, menurut Din Syamsudin, agar mendorong para anak-anak untuk masuk partai.
Tak hanya itu, Beni Pramulya selaku ketum Partai Pelita mengajak mantan Panglima TNI, Jenderal Purnawirawan Gatot Nurmantyo masuk ke partai.
Namun, Gatot Nurmantyo merasa bahwa saat ini, dirinya hanya akan berjuang dalam organisasi KAMI.
“Saya tidak berpartai ya terima kasih biar saya di KAMI saja,” sebut Gatot Nurmantyo, dikutip dari Republik Merdeka Online.
Kendati demikian, menurut Gatot Nurmantyo, perjuangan non partai maupun di dalam partai, sama saja.
“Pak Din mengajak saya tetapi biar Pak Din berjuang di partai saya tidak di partai, itu sama-sama saja tujuannya,” tambahnya.
Menurut Gatot Nurmantyo, penilaiannya terhadap Partai Pelita, akan maju dan berkembang secara berkesinambungan.
“Saya pikir Partai Pelita diawaki oleh Pak Din dan Bang Beni Pramula dan yang lainnya berpeluang untuk maju. Saya tidak berpartai ya. Terima kasih saya hormati,” kata Gatot Nurmantyo.
Berita Terbaru |
PRO KONTRA: Kritik Rocky Gerung untuk Jokowi
Senin, 07 Agustus 2023
|
Prabowo Subianto Didukung PKB Capres 2024: Tambahan Kekuatan
Senin, 31 Juli 2023
|
Pilpres 2024: Keberlanjutan Ganjar, Prabowo atau Perubahan Anies?
Senin, 24 Juli 2023
|
PRO KONTRA: RUU Kesehatan Disahkan?
Senin, 17 Juli 2023
|
Prabowo Subianto Temui Cak Imin, Soal Pilpres 2024?
Senin, 10 Juli 2023
|
Dito Ariotedjo Diperiksa Kejagung Sebagai Saksi Kasus Korupsi di Kominfo
Selasa, 04 Juli 2023
|
PRO KONTRA: SBY buat Buku Tentang Pilpres 2024 dan Cawe-cawe?
Jumat, 30 Juni 2023
|
PRO KONTRA: Wacana Kaesang Maju jadi Cawalkot Depok
Rabu, 28 Juni 2023
|
Ada Upaya Anies Baswedan ‘Dijegal’ KPK Jelang Pilpres 2024?
Senin, 26 Juni 2023
|